Pemanfaatan Limbah Sampah Plastik Menjadi E-Cobrick Pada Desa Tanak Awu

Authors

  • Lalu Imam Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Hafiz Maulana Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Fitri Ramadan Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Sulaskandi Sulaskandi Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • M. Atip Azali Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Aulia Rosvy Damayanti Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Muhammad Dastin Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Sulastina Sulastina Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • M. Muhibbullah Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Muhammad Iqsan Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Riska Alfaisal Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Muhaimin Muhaimin Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Ika Ayu Rosdiyanti Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Ulfa Ramadan Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia
  • Asri Asri Universitas Muhammadiyah Mataram, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.58266/jpmb.v3i1.95

Keywords:

Pemanfaatan sampah, Ecobrick, Sosialisasi

Abstract

Pengelolaan sampah  tidak dapat terlepas dari gaya hidup masyarakat yang beragam dan berkembang. Sehingga dibutuhkan dukungan dengan fasilitas teknologi dalam hal pengelolaan sampah. Permasalahan mengenai sampah tersebut dihadapi oleh salah satu daerah yang berada di Desa Tanak Awu, Kabupaten Lombok Tengah. ecobrick dipilih sebagai solusi yang ditawarkan untuk menggunakan kembali sampah plastik. Kelebihan ecobrick yaitu teknik pembuatan tergolong sangat mudah dimengerti oleh Masyarakat. Metode penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif dengan melihat kondisi secara langsung bagaimana Kondisi kebersihan lingkungan yang tercemar karna sampah plastik ,Penelitian ini menggunakan pendekatan studi deskriptif, yaitu prosedur pemecahan masalah yang diselidiki dilakukan dengan menggambarkan keadaan atau objek penelitian. Untuk dapat menyelesaikan masalah sampah anorganik agar bagaimana menanggulangi banyaknya populasi sampah anorganik tersebut sekaligus bersama sama mengajak masyarakat setempat untuk mendukung program kerja merubah sampah-sampah anorganik tersebut menjadi ecobrick. Ecobrick adalah cara daur ulang sampah plastik secara sederhana.

References

Abdullah, Hanisom, and Ahmad Kamil Jamaai. 2015. “Bark PH as a Factor Affecting the Density of Epiphytic Terrestrial Algae in Taman Wetland Putrajaya, Malaysia.” Journal of Applied and Physical Sciences 1(1): 20–24.

Aji, Lalu Febrian Siswandi et al. 2023. “UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT GILI INDAH DALAM PEMANFAATAN SAMPAH PLASTIK MENJADI Eco-Brick OLEH MAHASISWA KELOMPOK KKN UNRAM.” Jurnal Wicara Desa 1(6): 1045–54.

Candra, Chairil et al. 2023. “Pemanfaatan Sampah Plastik Melalui Ecobrick Di Desa Cikondang.” BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 4(4): 2731–39. https://doi.org/10.31949/jb.v4i4.6640.

Kahfi, Ashabul. 2017. “Overview of Waste Management.” Jurisprudentie: Department of Law, Faculty of Sharia and Law 4(1): 12.

Ni Wayan Sri Suliartini et al. 2022. “Pengolahan Sampah Anorganik Melalui Ecobrick Sebagai Upaya Mengurangi Limbah Plastik.” Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA 5(2): 209–13.

Nurcahyo, Edy, and Ernawati Ernawati. 2019. “Peningkatan Kesadaran Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Di Desa Mabulugo, Kabupaten Buton.” Empowerment : Jurnal Pengabdian Masyarakat 2(02): 31–37.

Nuruzzaman, Wisnu Pratama. 2021. “Ecobrick Sebagai Solusi Penanggulangan Sampah Non-Organik Rumah Tangga Di Lingkungan Sayo Baru.” Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA 4(2): 0–5.

Setyanang, Saddam Al Gadhafi. 2022. “Sosialisasi Permodalan Umkm Melalui Kur Serta Pengembangan Produk Bank Sampah Menjadi Ecobrick Di Desa Gentan.” KREASI : Jurnal Inovasi dan Pengabdian kepada Masyarakat 2(2): 251–57.

Widiyanti, Emi et al. 2022. “Pengelolaan Sampah Terpadu Melalui Kegiatan KKN Tematik Di Kelurahan Maospati Kecamatan Maospati Kabupaten Magetan.” Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 5(2): 245–57.

Downloads

Published

2024-09-27
Abstract Views: 29 Times || PDF Download : 11 Times